Masyarakat Pulau Jefman Sambut Hangat Prajurit Koarmada III

- Redaksi

Minggu, 1 November 2020 - 13:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

Dibaca 0 kali
facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pulau Jefman berjarak 16,7 km jika ditarik garis lurus dari Pelabuhan Kota Sorong. Akes menuju Pulau Jefman dengan menggunakan kapal motor mesin 40 Pk dengan waktu tempuh sekitar satu jam pelayaran. Jadwal penyebrangan dua kali dalam sehari, yakni pukul 08.00 WIT dari Jefman dan 14.00 WIT dari Sorong. Alternatif lainnya bisa mencarter satu unit kapal motor dengan harga. Perlayaran menuju Jefman akan melewati dua buah pulau yakni, Pulau Doom dan Soom yang keduanya secara administratif masuk kota Sorong. 

Pulau Jefman ini menjadi saksi akan sebuah kejayaan karena menjadi bandara pertama di Papua bagian barat. Bandara Jefman terakhir beroprasi pada tahun 2004 dan setelah itu pindah di bandara Dominik Eduard Osok di Sorong. Selain landasan bandaranya saja, Pulau Jefman juga memiliki pesona alam dan dunia bawah lautnya  sangat indah. 

Koarmada III dan jajaran senantiasa memberikan perhatian akan keamanan dan kelesatarian alam laut di wilayah kerjanya, termasuk di gugusan Kepulauan Raja Ampat, dalam hal ini Pulau Jefman. 

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kadispen Koarmada III Kol Laut Drs. Abdul Kadir, M.A.P.

Berita Terkait

Halal Bihalal Tasyakur Walimatus Safar Haji Sunartim dan Sang Istri Leni Suhartini, Berjalan Lancar
Muhammad Andika Putra Mengucapkan, Selamat Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1445 H/2024 M Minal Aidin Wal Faizin Mohon Maaf Lahir dan Bathin
Berbagi Kebahagiaan Dengan Anak Yatim Piatu Sekaligus Kaum Dhuafa, BPPKB Banten DPRT Sindang Sono (Sindang Lodaya 88) Adakan Santunan dan Bukber
Lurah Salembaran Jaya Menghadiri Kegiatan Kosambi Ramadhan Fest Karang Taruna Kecamatan Kosambi Tahun 2024
Ramadhan Berkah Andika Putra Bagikan 200 Takjil Pada Pengguna Jalan
BPPKB Banten DPAC Kec. Kosambi Bagikan 1000 Takjil di Jalan Bersama DPRT Se-Kec. Kosambi : Wujud Mendekatkan Diri ke Masyarakat
Proyek Pembangunan Gudang di Duga Tidak Memiliki Izin Persetujuan Bangunan Gedung ( PBG )
Manfaatkan Momen Ramadhan 1445 H, Ormas BPPKB Banten DPRT Kenanga Bagi-Bagi Takjil ke Pengguna Jalan

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 00:27 WIB

Peluang incumbent Versus Pendatang Baru Menggambarkan Pertarungan Antara Rekam Jejak dan Potensi Baru di Pilkada Kota Kupang

Rabu, 10 April 2024 - 20:36 WIB

Pertemuan Antara Anggota DPR RI, H. Syamsul Bahri, S.Ag., S.H., M.Pd.I Asal Kalimantan Selatan Dengan Panitia Penuntut Pemekaran Kabupaten Gambut Raya

Minggu, 31 Maret 2024 - 22:51 WIB

Seru Diskusi Publik di Platform Digital Sarana Tiktok Dengan Menghadirkan Nara Sumber Calon Walikota Kupang

Minggu, 31 Maret 2024 - 22:34 WIB

Bildad Thonak, Kalau Masyarakat Mendorong dan Tuhan Berkendak Kenapa Tidak Maju Menjadi Calon Walikota Kupang

Minggu, 31 Maret 2024 - 22:29 WIB

Diskusi Publik Menghadirkan Calon Walikota Kupang Bildad Thonak dan Relawan Jefri Riwu Kore Dengan Tema ” Kriteria Calon Walikota Kupang “

Jumat, 29 Maret 2024 - 22:42 WIB

Panitia Pemekaran Gambut Raya Rapat Koordinasi Bersama Komite I DPD RI

Minggu, 17 Maret 2024 - 00:19 WIB

Menuju Indonesia Emas Menjadi Fokus Diskusi, Kucay Doang Ajak Pemuda Melek Digitalisasi

Kamis, 14 Maret 2024 - 11:52 WIB

Maju di Pilbup Banjar, Rofiqi Cari Pasangan Tokoh Gambut Raya

Berita Terbaru

TNI Kita

Wakili Dandim Kasdim Tigaraksa Pimpin Apel PAM RI1

Kamis, 25 Apr 2024 - 08:36 WIB