Panen Hadiah Simpedes BRI Kanca Balaraja, Bangkitkan Ekonomi Masyarakat

- Redaksi

Kamis, 14 Oktober 2021 - 15:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

Dibaca 2 kali
facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Program Panen Hadiah Simpedes yang rutin digelar dua kali dalam setahun ini merupakan bentuk rasa cinta BRI kepada seluruh Nasabah setianya. Bersama ini pula saya mewakili jajaran Direksi serta pegawai mengajak dan mengimbau kepada para undangan untuk tetap bahkan terus meningkatkan kesetiaannya terhadap BRI dengan cara meningkatkan jumlah tabungannya. Selain itu juga mengajak seluruh keluarga dan handai taulan untuk bergabung bersama BRI,” ajak Wawan, disambut tepuk tangan para nasabah.

Sementara itu, Asisten Manager Bisnis Mikro (AMBM) Kantor Cabang Balaraja Santun Tamba menambahkan, agar lebih banyak lagi nasabah yang bisa bergabung dengan Bank BRI, serta lebih meningkatkan tabungannya. Agar kedepannya masyarakat lebih percaya untuk bergabung dengan Bank BRI.

“Kami juga sering mengadakan program menyalurkan bantua sosial, setiap 1 semester sekali, serta program undian, program ini juga adalah apresiasi dan penghargaan untuk nasabah setia Bank BRI,” ungkapnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pantauan di lokasi, para tamu undangan tampak semangat mengikuti seluruh rangkaian acara. Serta meneraptkan protokol kesehatan yang sangat ketat, dan mematuhi prokes yang sudah ditentukan oleh panitia, Terlebih saat penarikan hadiah undian dimulai. Seperti biasanya, kali ini juga disajikan dua Hadiah Grandprize yang paling diidam-idamkan seluruh Nasabah, yakni 1 unit mobil Suzuki All New Ertiga GL m/t dan 1 unit mobil Suzuki Karimun GL m/t.

Dua Nasabah yang beruntung mendapatkan hadiah utama tersebut yakni Nasabah Unit Cisoka Balaraja dan Nasabah Unit Cikupa.

Selain itu, puluhan Nasabah lainnya juga tak kalah gembira, di antaranya 15 Nasabah menggondol Televisi Samsung LED TV 32 Smart Tv, 12 Nasabah meraih Kulkas Sharp 2 pintu SJ 197, 10 Nasabah untuk Mesin Cuci Sharp T65 MW, dan 13 Nasabah membawa pulang Yamaha MIO M3 125 CW. 10 Dispenser, 10 Kipas Angin.

Selain itu juga turut hadir dalam memeriahkan acara, Artis lawak ibu kota Bang Yadi Sembako, Ucok Oplet, Njay Meong serta pengisi acar lainnya. (Noi)

Berita Terkait

Pengusaha Muda Asal NTT Berkunjung Ke Jakarta dan Berbagi Tips Untuk Menjadi Pembisnis Muda
Keren…!!! Bupati Zaki Iskandar Dampingi Wakil Presiden Bank Dunia ke Kecamatan Panongan
Ada Yang Janggal Bazar di Taman Kota Sepatan, Siapakah Yang Diuntungkan?
Johni G. Plate : UMKM dan Pariwisata Harus Cepat Beradaptasi Dalam Bisnis
HIPMI KOPI & Kapal Api Coffee Gelar Pelatihan Pembuatan dan Pengelolaan Usaha Kopi di Container HIPMI KOPI UKI Cawang
Jokowi Instruksikan Penajaman Belanja Tepat Agar Defisit di Bawah 3 Persen
Dipicu Isyarat Kenaikan Suku Bunga Agresif Oleh Powell, Rupiah Melemah
PT. Bank Negara Indonesia (BNI) Siap Ekspansi Untuk Korporasi ” Green Banking” Rp. 6,1 Triliun

Berita Terkait

Sabtu, 4 Mei 2024 - 15:18 WIB

Diduga Anggaran Dana Desa Sasak Untuk Pemberdayaan dan Ketahanan Pangan Tidak Jelas Peruntukannya

Jumat, 26 April 2024 - 18:45 WIB

Diduga Truk Tanah Untuk Proyek Raksasa Wilayah Pantura Melanggar Peraturan Bupati Nomer 12 Tahun 2022

Kamis, 25 April 2024 - 16:12 WIB

Dianto Pemuda Asal NTT Berbagi Pengalaman Menjadi Penguasa Muda

Kamis, 18 April 2024 - 13:32 WIB

Masa Aksi Menuntut Kemenkes Terbitkan NIP PPK dan SK Bagi 532 Nakes

Jumat, 5 April 2024 - 18:08 WIB

Berbagi di Bulan Suci Ramadhan 1445 H, Ormas BPPKB Banten DPRT Tanah Tinggi Kota Tangerang Santuni 50 Anak Yatim dan Dhuafa

Senin, 25 Maret 2024 - 08:04 WIB

Toko Obat Berkedok Kosmetik Semakin Marak di Wilayah Jakarta Utara

Senin, 18 Maret 2024 - 22:38 WIB

KPU Kab Tangerang di Duga Lamban Dalam Menangani Gaji Yang Belum PPS Terima

Kamis, 14 Maret 2024 - 14:14 WIB

PPS Salah Satu Desa Kec Sepatan di Duga Belum Menerima Gaji

Berita Terbaru