Rote,liputan86.com – Kodim 1627 Rote Ndao menyalurkan bantuan langsung tunai (BLT) minyak goreng sebanyak Rp 300.000 kepada pelaku usaha mikro dan Pedagang Kaki Lima (PKL) yang terdampak pandemi Covid-19. Bantuan tersebut menyasar ribuan pelaku usaha mikro dan PKL yang tersebar di berbagai wilayah kodim 1627 Rote Ndao.
Dandim 1627 Rote Ndao letkol inf bayu Panji bangsawan,S.SI.M.HAN.mengatakan bantuan tersebut bersumber dari Pemeritah Pusat melalui Mabes TNI.
Sebanyak sepuluh ribu pelaku usaha dan PKL,total penerima bantuan setiap hari berjumlah tiga ratus orang selama kurang lebih satu bulan setengah di wilayah kodim 1627 Rote Ndao yang masuk dalam daftar penerima BLT tersebut.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Bantuan ini diberikan bertujuan untuk membantu pemulihan ekonomi masyarakat, khususnya pelaku usaha dan PKL yang mengalami dan merasakan langsung dampak pandemi Covid-19,” ungkap Dandim.pada hari Rabu tanggal 18/05/2022 tepat pukul 09.00 WITA sampai selesai.kodim 1627 Rote Ndao melaksanakan pembagian bantuan BLT mintlyak goreng kepada masyarakat yang berhak menerima bantuan tersebut.
Halaman : 1 2 Selanjutnya